JAKARTA – Selebritis dan presenter ternama, Deddy Corbuzier, resmi dilantik sebagai Staf Khusus Menteri Pertahanan (Menhan) Bidang Komunikasi Sosial dan Publik. Pelantikan ini dilakukan bersama beberapa staf khusus lainnya dalam upaya memperkua...
PALESTINA – Di tengah kehancuran akibat konflik berkepanjangan, warga Palestina dengan tegas menolak rencana relokasi yang digagas oleh Donald Trump. Mantan Presiden AS itu dikabarkan ingin mengambil alih Gaza dan memindahkan 2,2 juta pendudukn...
Bang, Saat ini, kita kehilangan sosok advokat pejuang. Ruang publik lebih sering dibanjiri advokat glamor yang pamer pencapaian materi dibanding mereka yang benar-benar berjuang membela hak-hak rakyat kecil. Banyak dari mereka lebih bangga dengan h...
KETIKA saya menjadi salah satu narasumber di dialog Sindo Prime pada Selasa (11/2), Rofi'i Muchlis tampak begitu geram saat saya mempertanyakan posisinya dalam diskusi tersebut. Mengatasnamakan Ketua Barisan Ksatria Nusantara (BKN), ia terlihat lebih...
REGULASI yang seharusnya menjadi benteng keadilan kini semakin jauh dari jalur yang benar. Hegemoni ketua partai telah melampaui batas, mengendalikan para legislator yang semestinya loyal kepada rakyat, bukan kepada kepentingan elite politik. D...
JAKARTA – Mantan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump kembali memicu kontroversi dengan pernyataannya soal Jalur Gaza. Dalam wawancara dengan Fox News, Trump menyebut Gaza sebagai “lokasi pengembangan real estate untuk masa depan&rd...
JAKARTA - Piala Asia U-20 2025 resmi bergulir di Shenzhen, China, mulai 12 Februari hingga 1 Maret 2025. Turnamen ini menghadirkan 16 tim terbaik Asia, termasuk Timnas Indonesia U-20, yang siap bersaing untuk meraih gelar juara. Format dan Pembagian...
SEOUL – Badan Intelijen Korea Selatan (National Intelligence Service/NIS) mengeluarkan peringatan terhadap aplikasi kecerdasan buatan (AI) asal China, DeepSeek. NIS menuding aplikasi tersebut mengumpulkan data pribadi pengguna secara berlebihan...
JAKARTA – Sidang praperadilan yang diajukan oleh Sekretaris Jenderal PDIP, Hasto Kristiyanto, diwarnai ketegangan antara tim kuasa hukum Hasto dan tim biro hukum Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Hakim tunggal Djuyamto terpaksa menegur kedua...
JAKARTA - Perkara hukum terkait proyek strategis nasional (PSN) Pantai Indah Kapuk (PIK) 2 kembali menjadi sorotan. Proses mediasi atas perkara nomor 754/Pdt.G/2024/PN.Jkt.Pst yang dijadwalkan pada Senin (10/02/25) gagal terlaksana akibat ketidakhadi...
JAKARTA – Kejaksaan Agung (Kejagung) menggeledah kantor Direktorat Jenderal Minyak dan Gas Bumi (Ditjen Migas) Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) di Jalan Rasuna Said, Kuningan, Jakarta Selatan, Senin (10/02/25). Penggeledahan in...
PRESIDEN PRABOWO membuat gebrakan mengejutkan, dengan memotong anggaran belanja 2025 di sejumlah kementerian dan lembaga, serta transfer ke daerah. Alasan pemotongan anggaran untuk efisiensi atau meningkatkan kualitas belanja negara. Jumlah anggaran...
JAKARTA – Biro Hukum Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menghadirkan 153 bukti surat dalam sidang praperadilan yang diajukan oleh Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan (PDIP), Hasto Kristiyanto. Hasto ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus dugaa...
PALESTINA - Perdana Menteri penjajah Israel Benjamin Netanyahu kembali memicu kontroversi dengan usulannya agar Palestina mendirikan negara di Arab Saudi. Pernyataan ini disampaikan dalam wawancara dengan Channel 14 penjajah Israel dan langsung menua...
PALESTINA – Serangan militer penjajah Israel di kamp pengungsi Nour Shams, Tepi Barat, pada Minggu (10/02/25), kembali menelan korban jiwa. Dua wanita Palestina, termasuk seorang ibu hamil dan bayinya, tewas dalam insiden tersebut. Menurut Kem...