Arsip berita Halaman 681

Presiden Jokowi Puji Gus Muhaimin

SOLO - Berbahagialah  Gus Muhaimin Iskandar hari ini. Presiden RI Joko Widodo blak-blakan memuji ketua umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) itu. Menurut Presiden Jokowi, Gus Muhaimin sudah 18 tahun memimpin PKB, dan mampu membawa PKB menjadi par...

Presiden Jokowi Puji Gus Muhaimin

Nobar Voli, Sinyal Kuat AHY Cawapres Anies

JAKARTA - Direktur Eksekutif Political and Public Policy Studies Jerry Massie menilai, acara nonton bareng bakal capres Anies Baswedan bersama Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) adalah sinyal kuat bawa keduanya akan berduet di...

Nobar Voli, Sinyal Kuat AHY Cawapres Anies

Mahasiswa Indonesia di Kairo Brutal, Dilaporkan ke Polisi Mesir 

KAIRO - Jauh ke Kairo, Mesir untuk menuntut ilmu, sebanyak 15 mahasiswa Indonesia malah menganiaya rekannya. Bahkan sampai menghancurkan rumah korban. Pangkal persoalannya sepele, yakni perselisihan di pertandingan futsal, turnamen Cordoba Cup. Kasus...

Mahasiswa Indonesia di Kairo Brutal, Dilaporkan ke Polisi Mesir 

Kritik Konser Musik, Arab Saudi Tangkap Ulama Terkenal

RIYADH - Organisasi hak asasi manusia Arab Saudi Prisoners of Conscious mengabarkan, ulama terkenal Arab Saudi, Sheikh Badr Al-Meshari ditangkap otoritas setempat. Penangkapan itu diduga karena ia kerap mengkritik konser musik di Arab Saudi. Sebagai...

Kritik Konser Musik, Arab Saudi Tangkap Ulama Terkenal

Ahok Disebut  Bakal Jadi Dirut Pertamina, Erick: Bisa Terjadi

JAKARTA - Kabar yang menyebutkan Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok bakal ditunjuk menjadi direktur utama Pertamina, tiba-tiba menyeruak. Ini setelah dilakukannya pertemuan antara Menteri BUMN Erick Thohir dan Ahok baru-baru ini. Dikonfirmasi soal kaba...

Ahok Disebut  Bakal Jadi Dirut Pertamina, Erick: Bisa Terjadi

Sindikat Jual Beli Ginjal Ditangkap, Oknum Polisi-Imigrasi Terlibat

JAKARTA - Sebanyak 12 orang sindikat jual beli organ tubuh ginjal internasional, ditangkap tim gabungan Polda Metro Jaya dan Mabes Polri. ‘Bongkar-pasang’ ginjal ilegal tersebut dilakukan di sebuah rumah sakit di Kamboja, dengan melibatka...

Sindikat Jual Beli Ginjal Ditangkap, Oknum Polisi-Imigrasi Terlibat

Polisi Temukan Indikasi Tindak Pidana Korupsi di Ponpes Al Zaytun

JAKARTA - Bareskrim Polri kembali menemukan indikasi tindak pidana korupsi terkait pimpinan Pondok Pesantren Al Zaytun Panji Gumilang. Kali ini i terkait penyaluran dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) di pondok pesantren itu. "Didapat dugaan peny...

Polisi Temukan Indikasi Tindak Pidana Korupsi di Ponpes Al Zaytun

Cukupkan sampai di Sini

ADA tiga peristiwa politik terjadi dalam beberapa hari ini, yang menggambarkan situasi pada tiga kekuatan politik negeri ini. Ada apel Akbar Partai Nasdem sebagai salah satu parpol pengusung Anies Baswedan lewat Koalisi Perubahan.  Kemudian ada...

Cukupkan sampai di Sini

Ketum Partai Ummat Ternyata Jago Main Gitar, Ini Lagu Ciptaannya

JAKARTA - Dr Ing H Ridho Rahmadi S.Kom, M.Sc, ketua umum Partai Ummat ini ternyata tak hanya piawai memimpin partai. Namun ia juga jago memainkan dawai gitar elektrik, sekaligus menciptakan sendiri lagunya. Lagu ‘Pahlawan (Ayah)’, hasil g...

Ketum Partai Ummat Ternyata Jago Main Gitar, Ini Lagu Ciptaannya

Banyak Masalah, Muhadjir Evaluasi PPDB

JAKARTA - Persoalan pada Pendaftaran Peserta Didik Baru (PPDB) sistem zonasi setiap tahunnya ternyata terjadi di hampir semua daerah. Menko PMK, Muhadjir Effendy mengaku sudah mengantongi data polemik PPDB sistem zonasi. Banyak orang tua murid yang m...

Banyak Masalah, Muhadjir Evaluasi PPDB

Semangat Hijrah untuk Perubahan Politik

HARI ini 1 Muharram 1445 H diperingati sebagai hari pergantian tahun dalam kalender Islam. Pilihan hijrah sebagai dasar penetapan tahun dalam Islam adalah keputusan Khalifah Umar Bin Khattab. Opsi untuk kelahiran Nabi dan wafat Nabi tidak menjadi pil...

Semangat Hijrah untuk Perubahan Politik

Budiman Sudjatmiko: Indonesia Layak Dapatkan yang Terbaik, Salah Satunya Prabowo

JAKARTA - Setelah Effendi Simbolon dipanggil dan ditegur DPP PDIP karena puji Prabowo Subianto, ternyata tak membuat politisi PDIP lainnya, Budiman Sudjatmiko was-was. Aktivis 98 ini malah menyambangi Prabowo dan mengakhiri juga dengan pujian, bahwa...

Budiman Sudjatmiko: Indonesia Layak Dapatkan yang Terbaik, Salah Satunya Prabowo

Mafia Tanah Diduga Caplok 464 Hektar Tanah Negara

JAKARTA - Pemerintah Indonesia tengah mengusut dugaan pencaplokan tanah negara seluas 464 hektar di Deli Serdang, Sumatera Utara. Tanah PTPN II itu tiba-tiba diajukan eksekusi oleh 234 orang yang mengaku pemilik lahan, karena telah memenangkan perkar...

Mafia Tanah Diduga Caplok 464 Hektar Tanah Negara

Messi Gabung Inter Miami, Beckham Bangga

FLORIDA - Lionel Messi menandatangani kontrak hingga 2025 dengan Inter Miami, setelah tim Major League Soccer (MLS) itu secara resmi mengumumkan mega bintang asal Argentina sebagai pemain baru mereka, Minggu (16/7/2023). Pemain berusia 36 tahun diper...

Messi Gabung Inter Miami, Beckham Bangga

Hilang 20 Hari, Jamaah Haji Ditemukan Wafat

MAKKAH - Suharja Wardi Ardi (69), jamaah haji yang hilang sejak di Arafah 27 Juli 2023 lalu, akhirnya ditemukan, namun sudah dalam keadaan meninggal dunia di kamar mayat Rumah Sakit Mu'aisyim, Mina, Makkah. Istrinya, Hj Aat yang masih berada di Madin...

Hilang 20 Hari, Jamaah Haji Ditemukan Wafat

Satu Indonesia News Network

Jaringan Berita Indonesia