JAKARTA - Pembalap Repsol Honda (HRC) Marc Marquez mengatakan semakin percaya diri untuk menghadapi sisa musim 2023 setelah finis di P3 dan meraih podium pertamanya musim ini di MotoGP Jepang, Minggu (1/10). "Saya ingin mengucapkan terima kasih kepa...
JAKARTA - Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Erick Thohir akan mengusahakan transformasi suporter sepak bola Indonesia berjalan lebih cepat dari awalnya akan berjalan dua tahun menjadi satu tahun. Semula, transformasi suporter...
JAKARTA - Juventus ditahan imbang oleh Atalanta, sedangkan AS Roma menaklukkan Frosinone pada pekan ketujuh Liga Italia, Minggu (1/10/23) malam waktu setempat. Bermain di Stadion Gewiss, Bergamo, Juventus berhasil mencuri satu poin setelah bermain i...
JAKARTA - Pengamat Pasar Uang Ariston Tjendra menyatakan rupiah masih berpeluang melemah hari ini terhadap dolar Amerika Serikat (AS) ke kisaran Rp15.500-Rp15.520 per dolar AS dengan potensi support di kisaran Rp15.440 per dolar AS. “Tingkat i...
JAKARTA - Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan operasional Kereta Cepat Jakarta-Bandung (KCJB) yang diberi nama Whoosh sebagai layanan kereta api berkecepatan tinggi pertama di Indonesia dan Asia Tenggara. "Dengan mengucap bismillahirahmanirahim...
YERUSALEM - Ratusan pemukim Israel pada Minggu (1/10/23) menerobos masuk kompleks Masjid Al Aqsa di wilayah pendudukan Tepi Barat untuk merayakan hari Sukkot. Hari Sukkot yang dirayakan selama tujuh hari pada 29 September sampai 6 Oktober mengakhiri...
SEMARANG - Petugas Lapas Semarang, Jawa Tengah, menggagalkan upaya penyelundupan narkotika jenis sabu-sabu yang dilakukan dengan melempar dari luar tembok penjara Plh Kalapas Semarang Supriyanto dalam siaran pers di Semarang, Senin, mengatakan upaya...
JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Senin berpeluang bergerak menguat terbatas seiring adanya laporan inflasi dalam negeri Indonesia periode September 2023. IHSG dibuka menguat 11,34 poin atau 0,16 persen ke...
TANJUNG SELOR - Kepala Kepolisian Daerah Kalimantan Utara Irjen Pol. Daniel Adityajaya menegaskan institusi yang dipimpinnya bekerja cermat dan transparan demi mengungkap fakta kasus kematian pengawal pribadinya, Brigadir SH. “(Proses) penyeli...
PALU - Sebanyak 1.747 personel gabungan TNI, Polri serta pemerintah daerah siap melakukan pengamanan dalam rangka kunjungan kerja Wakil Presiden RI Ma'ruf Amin ke Palu, Provinsi Sulawesi Tengah, yang dijadwalkan pada Selasa (3/10). "Apel gelar pas...
KUALA LUMPUR - Ketua Umum PDIP yang juga Presiden Ke-5 RI Prof. Dr. (H.C.) Megawati Soekarnoputri bertolak ke Kuala Lumpur untuk menerima gelar doktor kehormatan di bidang Ilmu Sosial dari Universiti Tunku Abdul Rahman (UTAR), Selangor, Malaysia, Sen...
CIANJUR - Dinas Kesehatan Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, mencatat 20 orang warga yang mengalami keracunan makanan setelah menyantap nasi kotak yang dibagikan saat kegiatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Desa Ciharashas, Kecamatan Cilaku, Minggu (1/10/20...
JAKARTA - Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto mengatakan bahwa partainya ikut melirik Gibran Rakabuming Raka menjadi kandidat bakal calon wakil presiden (cawapres) pendamping Ganjar Pranowo. "Ya, Mbak Puan juga menyampaikan, ikut me...
SURABAYA - Nahdlatul Ulama (NU) menggelorakan kembali semangat kelahiran Resolusi Jihad untuk menyambut Hari Santri yang jatuh pada tanggal 22 Oktober. "Resolusi Jihad itu harus didudukkan kembali pada posisinya. Sebagai apa? Sebagai cikal bak...
JAKARTA - Striker Inter Milan Lautaro Martinez mengaku senang setelah memborong empat gol dalam kemenangan 4-0 atas Salernitana dalam lanjutan Liga Italia 2023/2024 di Stadio Arechi, Minggu (1/10/23) WIB. Pada laga itu, Lautaro yang mencetak empat g...