JAKARTA - Sebanyak empat kios semi permanen di Jalan Raya Poncol RT02/RW07 Kelurahan Ciracas, Jakarta Timur ludes terbakar pada Minggu(29/10/23) dini hari. Kepala Seksi Operasional Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta T...
BLITAR - Aparat Kepolisian Resor Blitar Kota, Jawa Timur, menangani kasus perkelahian antara kakak dan adik di Dusun Salam, Desa Kedawung, Kecamatan Nglegok, Kabupaten Blitar, yang menyebabkan satu orang meninggal dunia dan lainnya dirawat. Kasatres...
JAKARTA - Mantan Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dudung Abdurachman bertanding badminton dengan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi Firli Bahuri Keduanya bermain dalam laga ekshibisi dalam nomor ganda di Kasad Cup Badminton 2023...
PEKANBARU - Kepala Kepolisian Daerah Riau Irjen Mohammad Iqbal memutasi Kepala Kepolisian Sektor Bungaraya, Kabupaten Siak, AKP Selamet usai viral membawa tahanan tindak pidana korupsi mengecek kebun sawitnya. Kabid Humas Polda Riau Kombes Hery Murw...
JAKARTA - Dosen Komunikasi Politik Universitas Paramadina Putut Widjanarko mengatakan tidak semua masyarakat mempersoalkan secara keseluruhan putusan Mahkamah Konstitusi (MK) terkait batas usia calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapr...
JEMBER - Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar menargetkan perolehan suara pasangan Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar (AMIN) unggul di tiga provinsi, yakni Jawa Timur, Jawa Tengah, dan Jawa Barat pada Pemilu Presiden 2024....
JAKARTA - Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri membantah melakukan pertemuan dengan mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL) di rumahnya yang terletak di Jalan Kartanegara nomor 46, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan. "Nggak...
BOGOR - Anggota DPR RI Komisi XI dari fraksi Gerindra Kamrussamad menyatakan dirinya bersama Gerindra siap menangkan pasangan calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapres) Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka. "Ya kita akan all...
JEMBER - Bakal calon presiden dan calon wakil presiden Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar (AMIN) menyerukan semangat perubahan yang lebih baik saat menghadiri kegiatan jalan sehat santri sarungan di Kabupaten Jember, Jawa Timur, Minggu(29/10/23)....
JAKARTA - Ribuan orang mengikuti kegiatan sepeda santai bertajuk "Gowes Sumpah Pemuda" di Kota Bandung pada Minggu(29/10/23) pagi. Acara yang digagas kelompok relawan capres Ganjar Pranowo, KawanJuang GP ini mengangkat tema 'Menyusuri Jejak Perjuang...
JAKARTA - Ketua Umum Angkatan Muda Pembaharuan Indonesia (AMPI) Jerry Sambuaga mengatakan organisasinya maksimal atau all out memenangkan bakal pasangan calon presiden dan wakil presiden Prabowo-Gibran dalam kontestasi Pemilu Presiden (Pilpres) 2024....
JAKARTA - Direktur Jenderal Imigrasi, Kementerian Hukum dan HAM Silmy Karim mengatakan para pemain dan ofisial dari 24 negara yang akan berlaga di Piala Dunia U-17 bisa masuk ke Indonesia menggunakan visa olahraga. "Pemain asing dan tim ofisialnya c...
ISTANBUL - Turki akan memperkenalkan Israel kepada dunia sebagai penjahat perang, kata Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan pada Sabtu (29/10/23). "Israel, kami juga akan menyatakan kepada dunia bahwa kalian adalah penjahat perang, kami sedang memper...
LONDON - Penjabat Menteri Hak Sosial Spanyol Ione Belarra pada Sabtu (28/10/23) mengeluarkan seruan penuh semangat ke negara-negara Uni Eropa, mengajak mereka untuk menanggapi eskalasi serangan oleh Israel di wilayah utara Gaza dan kawasan lainnya....
JAKARTA - Setahun lalu Amerika Serikat membuat Rusia terasing. Kini, Amerika Serikat yang terlihat terasing. Itulah ironi di balik peristiwa Kamis, 26 Oktober, ketika Majelis Umum PBB mengesahkan resolusi "truce" atau jeda kemanusiaan di Jalur Gaza...