Arsip berita Halaman 375

AS Roma Pecundangi Torino, Fiorentina Taklukkan Lazio

JAKARTA - AS Roma dan Fiorentina sama-sama memperoleh kemenangan dalam lanjutan Serie A pekan ke-26 yang berlangsung pada Selasa dini hari WIB. Fiorentina sukses menaklukkan Lazio 2-1 di Stadion Artemio Franchi, sementara AS Roma berhasil mengalahka...

AS Roma Pecundangi Torino, Fiorentina Taklukkan Lazio

Tes DNA Bukan Alat Penentu Nasab Syar'i

ANAK hasil zina itu dalam syariat bukanlah anak syar'i dari ayah biologisnya, termasuk dalam urusan perwalian maupun hak waris. Walaupun secara hasil cek DNA kemungkinan besar sangat akurat sesuai dengan DNA ayah biologisnya. Anak hasil zina itu da...

Tes DNA Bukan Alat Penentu Nasab Syar'i

Klasemen Serie A: Tiket UCL untuk AS Roma di Depan Mata

JAKARTA - Kemenangan AS Roma dan Fiorentina di pekan ke-26 Liga Italia atau Serie A menjaga harapan untuk mendapatkan tiket UEFA Champions League (UCL). Pada pekan ke-26, AS Roma berhasil mengalahkan Torino dengan skor 3-2 di Stadio Olimpico, Roma....

Klasemen Serie A: Tiket UCL untuk AS Roma di Depan Mata

Pemprov DKI Bangun Empat JPO Moderen, Berikut Lokasinya

Jakarta, 26/2 (ANTARA) -  Pemerintah Provinsi DKI Jakarta membangun empat Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) dengan konsep bernuansa modern pada tahun 2024 untuk mewujudkan visi Jakarta sebagai kota global. "Alasan pembangunan JPO dengan konse...

Pemprov DKI Bangun Empat JPO Moderen, Berikut Lokasinya

Kapolres Jaktim Ingatkan Pelajar Tak Terlibat Tawuran

JAKARTA - Kapolres Metro Jakarta Timur Kombes Nicolas Ary Lilipaly mengingatkan para pelajar di wilayah tersebut untuk tidak terlibat dalam kenakalan remaja, terutama tawuran, minuman keras, dan penyalahgunaan narkoba. "Para siswa sebaiknya fokus da...

Kapolres Jaktim Ingatkan Pelajar Tak Terlibat Tawuran

Pemkot Jakut Targetkan 2030 Masyarakat Bebas Air Tanah

JAKARTA - Pemerintah Kota Jakarta Utara bertujuan agar pada tahun 2030 seluruh masyarakat di wilayah tersebut tidak lagi menggunakan air tanah untuk kebutuhan sehari-hari. "Kami perlu segera beralih dari penggunaan air tanah ke air minum perpipaan,"...

Pemkot Jakut Targetkan 2030 Masyarakat Bebas Air Tanah

PKS DKI Optimistis Anies Masuk Putaran Kedua Pilpres 2024

JAKARTA - Partai Keadilan Sejahtera (PKS) DKI optimistis memperjuangkan Anies Baswedan dalam putaran kedua pemilihan presiden (Pilpres) 2024. "Kami masih fokus untuk memenangkan beliau di Pilpres 2024 ini, memperjuangkan beliau, ya paling tidak masu...

PKS DKI Optimistis Anies Masuk Putaran Kedua Pilpres 2024

Bayi Laki-Laki Dibuang Dalam Kardus Kondisi Sehat

JAKARTA - Bayi laki-laki yang ditemukan dalam sebuah kardus di depan Ruko Mouse Coffee Jalan SW. Pranoto, Maphar, Taman Sari, Jakarta Barat pada Sabtu (24/2/2024) sekira pukul 05.30 WIB, dikabarkan dalam kondisi sehat. Dr. Ngabila Salama, Kepala Sek...

Bayi Laki-Laki Dibuang Dalam Kardus Kondisi Sehat

PN Jaksel Gelar Sidang Putusan Praperadilan Aiman

JAKARTA - Pengadilan Negeri Jakarta Selatan (PN Jaksel) akan menggelar sidang putusan praperadilan dengan pemohon Aiman Witjaksono terkait penyitaan telepon genggam, kartu SIM, akun media sosial, dan email oleh Penyidik Direktorat Reserse Kriminal Kh...

PN Jaksel Gelar Sidang Putusan Praperadilan Aiman

Bursa Pilgub DKI, PKS Andalkan Youtuber Hasan Jr Ajak Pemilih Muda

JAKARTA - Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) PKS DKI mengunggulkan pembuat konten di media sosial YouTube Hasan Jr untuk menggandeng pemilih muda dalam Pemilu 2024. "Di DPRD DKI ini kan banyak sekali milenial yang masuk, contohnya di daerah pemilihan atau...

Bursa Pilgub DKI, PKS Andalkan Youtuber Hasan Jr Ajak Pemilih Muda

Golkar Siapkan Dua Kader Maju Sebagai Calon Gubernur DKI Jakarta

JAKARTA - Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto mengatakan partainya mempersiapkan dua kader yakni Ridwan Kamil dan Ahmed Zaki Iskandar untuk maju sebagai calon Gubernur DKI Jakarta. “Dua-duanya sudah diberi surat Golkar, penugasan untuk...

Golkar Siapkan Dua Kader Maju Sebagai Calon Gubernur DKI Jakarta

MPR Minta Kemenag Sosialisasi Rencana KUA untuk Nikah Semua Agama

JAKARTA - Ketua MPR RI Bambang Soesatyo (Bamsoet) meminta Kementerian Agama (Kemenag) mengoptimalkan rencana pengembangan fungsi Kantor Urusan Agama (KUA) sebagai tempat pencatatan nikah bagi semua agama. "Meminta Pemerintah, dalam hal ini Kemenag,...

MPR Minta Kemenag Sosialisasi Rencana KUA untuk Nikah Semua Agama

Bawaslu RI Ungkap Seorang Eks PPLN Kuala Lumpur Langgar Pidana

JAKARTA - Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) RI, Rahmat Bagja, mengatakan salah satu dari tujuh mantan anggota Panitia Pemilihan Luar Negeri (PPLN) Kuala Lumpur, Malaysia, melakukan pelanggaran pidana. "Ada masuk pelanggaran pidana kepada salah s...

Bawaslu RI Ungkap Seorang Eks PPLN Kuala Lumpur Langgar Pidana

MPR Desak Tim Gabungan Tolong Korban Gempa Bayah

JAKARTA - MPR RI mendorong BNPB bersama BPBD dan tim relawan untuk segera turun ke lapangan memberikan pertolongan kepada warga Bayah, Banten, yang terdampak gempa bermagnitudo 5,7 pada Minggu (25/2/2024). “MPR mendorong BNPB bersama BPBD dan...

MPR Desak Tim Gabungan Tolong Korban Gempa Bayah

Bawaslu dan KPU RI Bahas PSU di Kuala Lumpur

JAKARTA - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) bersama Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI mengadakan pertemuan hari ini untuk membahas pemungutan suara ulang (PSU) di Kuala Lumpur, Malaysia. "Lagi dibahas. Lagi mau dibahas," kata Ketua Bawaslu RI Rahmat Bagj...

Bawaslu dan KPU RI Bahas PSU di Kuala Lumpur

Satu Indonesia News Network

Jaringan Berita Indonesia